Preferensi: Minuman Hangat Dapat Membantu Mengurangi Rasa Perih Sariawan

Minuman Hangat Dapat Membantu Mengurangi Rasa Perih Sariawan

Sebagian orang yang mengalami sariawan mungkin akan terasa terganggu karena perih di saat makan, minum, bahkan saat berbicara. Dengan membuat minuman hangat di pagi hari setelah bangun tidur, sebelum makan dapat membantu mengurangi rasa perih sariawan. Seperti teh hangat, susu atau coklat hangat.
Tidak ada keterangan yang lebih rinci, tapi langkah ini saya temukan sendiri dan saya terapkan ketika mengalami sariawan